Rabu, 03 Februari 2016

Mobil Listrik Mangkrak, Menristek Salahkan Mafia Otomotif

Mobil Listrik Mangkrak, Menristek Salahkan Mafia Otomotif - Kali ini Berita Motor akan mengulas artikel Motor terbaru berjudul Mobil Listrik Mangkrak, Menristek Salahkan Mafia Otomotif yang dikutip dari Otosia.com. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Mobil Listrik Mangkrak, Menristek Salahkan Mafia Otomotif, anda bisa menyimak artikel kami tentang Mobil Listrik Mangkrak, Menristek Salahkan Mafia Otomotif dibawah ini.
Mobil Listrik Mangkrak, Menristek Salahkan Mafia Otomotif


Belum lepas dari ingatan kita saat Menteri BUMN Dahlan Iskan mengungkapkan kekecewaannya lantaran mangkraknya mobil listrik di Kementerian Riset dan Teknologi. Hal itu juga diakui Menteri Riset dan Teknologi (Menristek) Gusti Mohammad Hatta.Menristek menyebut banyak kendala dalam pengembangan mobil listrik di Indonesia. Hatta bahkan menyebut saat ini banyak mafia industri otomotif yang tak menghendaki mobil listrik berkembang di dalam negeri."Mobil listrik ada mafia yang tidak mau tersaingi, ya berbagai cara supaya terhambat," ujar Hatta di gedung BPPT, Jumat (8/8). Namun dia tidak menyebut mafia industri otomotif yang dimaksud.Hatta mengklaim mendukung pengembangan dan cita-cita agar mobil listrik bisa diproduksi massal di Indonesia walaupun masih banyak komponen yang diimpor."Hanya disatukan komponen, jangan yang memproduksi sendiri, tapi dari komponen luar sisanya kita semua," tegasnya.Hingga saat ini pengembangan iptek mobil listrik sudah sampai pembangunan baterai kering. Jika dibandingkan baterai cair, baterai kering lebih ringan sehingga mobil listrik tak perlu mempunyai kapasitas besar."Kita sudah resmikan di serpong baterai untuk mobil listrik, baterai kering dari lithium," tutupnya

Sekian berita Motor terbaru dari kami mengenai Mobil Listrik Mangkrak, Menristek Salahkan Mafia Otomotif. Harapan kami artikel seputar Motor yang berjudul Mobil Listrik Mangkrak, Menristek Salahkan Mafia Otomotif ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Berita Motor untuk mendapatkan berita seputar Motor setiap harinya.